Saturday, May 9, 2009

Lingua Translator



Sebagai sebuah tools, Lingua dapat 'diajari' untuk dapat mengenal kata ataupun pola kalimat (grammar) baru yang belum dikenal sebelumnya, yaitu dengan menambahkan data Dictionary dan Grammar secara wizard. Sebagai sebuah tools, Lingua dapat 'diajari' untuk dapat mengenal kata ataupun pola kalimat (grammar) baru yang belum dikenal sebelumnya, yaitu dengan menambahkan data Dictionary dan Grammar secara wizard.
Lingua memiliki kemampuan menerjemahkan rangkaian kalimat dari Bahasa Inggris (English) ke Bahasa Indonesia dan sebaliknya. Saat ini Lingua merupakan software penerjemah English-Indonesia / Indonesia-English yang terbaik dan terlengkap fiturnya. Lingua telah dilengkapi dengan teknologi OCR (Optical Character Recognition) sehingga mampu menerjemahkan text yang berasal dari dokumen yang sudah discan menjadi image.
Jadi anda dapat membuat draft terjemahan dari suatu lembar dokumen (kertas, buku,majalah,dll) secara instan, tanpa harus mengetiknya terlebih dulu. Sebuah efisiensi yang teramat sangat signifikan sekali. Dengan Lingua, kita bisa membuat lebih dari satu 'halaman terjemahan' yang berupa tab/sheet. Jadi kita bisa membuat suatu terjemahan tanpa harus kehilangan hasil terjemahan sebelumnya. Jumlah halaman terjemahan ini adalah tidak terbatas.
Tidak seperti program penerjemah lain yang memiliki jumlah maksimum kata, Lingua mampu menerjemahkan rangkaian kalimat dengan jumlah kata tidak terbatas. Selain itu Lingua juga telah dilengkapi dengan tampilan yang menggunakan dwi-bahasa (bilingual), yaitu Bahasa Indonesia dan English. Dengan fitur ini menjadikan Lingua sebuah program penerjemah yang benar-benar 'dua-arah'. Dengan kosa kata yang melimpah, Lingua mampu menerjemahkan dengan membedakan bidang keilmuan, seperti: Ekonomi, Bisnis, Kedokteran, Hukum Teknologi Informasi dan sebagainya.
FEATURES
OCR Support
OCR (Optical Character Recognition) adalah suatu teknologi dimana dengan bantuan alat Scanner kita bisa menerjemahkan dokumen yang masih dalam bentuk hardcopy (lembar kertas, buku, majalah, dll) secara langsung, tanpa harus mengetik ulang terlebih dahulu. Cukup letakkan lembar dokumen yang akan dibuat terjemahannya di atas scanner, kemudian tekan tombol yang sudah disediakan Lingua. Maka dalam hitungan detik naskah hasil terjemahan telah selesai.
Text-to-Speech
Adalah kemampuan Lingua untuk membuat naskah atau hasil terjemahan dapat berbicara (speech) melalui speaker. Untuk sementara fasilitas ini hanya dapat difungsikan terhadap text barbahasa Inggris (English).
Multisession Translation
Adalah kemampuan Lingua untuk membuat hasil terjemahan baru tanpa harus 'menghilangkan' hasil terjemahan sebelumnya. Setiap terjemahan ditempatkan dalam sebuah halaman 'Tab'. Dan jumlah halaman 'Tab' yang bisa digunakan adalah tidak terbatas.
Unlimited Words Translation
Tidak seperti program penerjemah lainnya, Lingua Translator mampu menerjemahkan rangkaian kalimat yang memiliki jumlah kata yang tidak terbatas.
Input From Text File
Bila anda sudah memiliki dokumen yang akan dibuat terjemahannya dalam bentuk file teks, maka anda dapat langsung membuat terjemahannya, dan bahkan hasil terjemahannyapun bisa disimpan dalam file teks juga.
Updatable Grammar
Grammar yang dimaksud dalam konteks software ini adalah pola atau struktur kalimat. Selain database kamus (dictionary), Lingua juga memiliki database Grammar yang berisi daftar pola kalimat yang dikenal. Bila terjadi penerjemahan terhadap pola kalimat yang masih belum dikenal, maka hasil terjemahan kadang menjadi kurang tepat. Hal tersebut bisa di atasi dengan mendaftarkan (menambahkan) pola kalimat baru tersebut ke dalam database Grammar ini.
Updatable Dictionary
Dictionary atau kamus merupakan faktor yang sangat penting dan menentukan hasil terjemahan. Meskipun telah berisi ratusan ribu kosa kata, namun hal itu masih belum cukup, dan tidak akan pernah cukup. Karena setiap hari ada kata atau idiom baru yang belum dikenal. Oleh karena itu Lingua menyediakan fasilitas untuk menambahkan kata atau idiom baru tersebut ke dalam database perbendaharaan kata (dictionary).
Translate E-I & I-E
Lingua memiliki kemampuan menerjemahan suatu rangkaian kalimat dari Bahasa Inggris (English) ke Bahasa Indonesia, dan sebaliknya.
Bilingual Interface
Lingua Translator telah dilengkapi dengan tampilan yang menggunakan dwi-bahasa (bilingual), yaitu Bahasa Indonesia dan English. Dengan fitur ini menjadikan Lingua sebuah program penerjemah yang benar-benar 'dua-arah'.

Link Download:

http://rapidshare.com/files/222211436/L2007.part1.rar
http://rapidshare.com/files/222568758/L2007.part2.rar
http://rapidshare.com/files/222569837/L2007.part3.rar
http://rapidshare.com/files/222570102/L2007.part4.rar

2 comments:

ETripoli said...

Bro, password utk file rar Lingua Translator apa yah? tq!

Ivonk said...

q udah punya programnya. trus menurut petunjuknya untuk mendapatkan license keynya harus kirim sms ke nomor tujuan yg ada pd cd programnya. q udah pernah kirim sms ke nmr tujuan tsb. tapi, sampai sekarang aq belum mendapatkan license keynya. klo bisa aq mnta tolong kasi tau license keynya ya. kirim ke Rhastanova@gmail.com. thanx

Post a Comment